Lagu Daerah Indonesia

Lagu Daerah Maluku

Lagu Daerah Sumatera Barat

Lagu Daerah Jawa Barat

Post Page Advertisement [Top]

Gambang Suling - Lagu Daerah Jawa Tengah

Gambang Suling - Lagu Daerah Jawa Tengah
Gambang Suling - Lagu Daerah Jawa Tengah
Gambang Suling - Lagu Daerah Jawa Tengah
Gambang suling merupakan sebuah lagu yang berasal dari daerah Jawa Tengah. Lagu dari jateng ini diciptakan oleh Ki Narto Sabdo. Lagu ini memiliki makna sebagai ungkapan kekaguman terhadap instrumen dari alat musik suling yang memiliki suara yang sangat merdu. Suling tersebut dapat membentuk harmonisasi yang enak didengar saat dimainkan bersama dengan kentrung dan ketipung. Si Pencipta, Ki Narto Sabdo nampaknya sangat menyukai bunyi dari alat musik seruling ini. Terlihat dari baris ke 2, tulat-tulit kepenak unine. Baris tersebut memiliki arti bahwa suara suling yang seperti tulat tulit sangatenak untuk didengarkan. Suara seruling juga dapat mengharukan jika didengar dengan teliti. Seruling akan lebih matap lagi apabila dimainkan bersama kencrung dan ketipung. Ayo dengarkan dan nyanyikan lagu Gambang Suling.  Ayo Bersama Kita Lestarikan Budaya Daerah Indonesia.

Anda juga bisa mendengarkan Lagu Gambang Suling beserta Lirik dengan menggunakan Aplikasi Android Lagu Daerah Indonesia:
Download Aplikasi Lagu Daerah Indonesia

Ayo dukung pelestarian Lagu Daerah Indonesia dengan Subscribe channel Lagu Daerah Indonesia:
Subscribe Youtube Lagu Daerah Indonesia

Lirik Lagu Gambang Suling:

Gambang suling ngumandang swarane
tulat-tulit kepenak unine
unine mung ngrenyuh ake
bareng lan kentrung ketipung suling
sigrak kendangane


Gambang suling ngumandang swarane
tulat-tulit kepenak unine
unine mung ngrenyuh ake
bareng lan kentrung ketipung suling
sigrak kendangane

#AyoLestarikanBudayaDaerahIndonesia
#GambangSuling #Jateng #Jawa #LDI
Video Copyright to Lagu Daerah Indonesia
Music Copyright to Respective Owner

Video Lirik Lagu Gambang Suling

No comments:

Post a Comment

Bottom Ad [Post Page]